Rabu (25/07/2018) Bhabinkamtibmas Kelurahan Pasar Kota Gunungsitoli BRIPKA YULIMAN ZENDRATO menyambangi warga di Wilayah Binaan An. Lidia Wati Marbun. Tujuan Bhabinkamtibmas menyambangi warga adalah untuk membangun komunikasi yang baik dan saling berbagi informasi guna terciptanya situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif. Pada kesempatan tersebut, Bhabinkamtibmas melakukan perbincangan dengan Lidia Wati Marbun yang erat kaitannya dengan situasi kamtibmas hingga saat ini. Kemudian BKTM juga menyampaikan Pesan-Pesan Kamtibmas agar menjaga kebersihan lingkungan. Saling berbagi informasi sekecil apapun kepada Bhabinkamtibmas yang erat kaitannya dengan keamanan warga maupun keamanan lingkungan. Serta bijak dalam menggunakan media sosial terutama dengan postingan yang mengandung hoax, isu sara atau pun ujaran kebencian.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Kasat Binmas Polres Nias Polda Sumut menghadiri Diklat Sar Banser Angkatan 1 PC PG ANSOR
Sabtu, 21 Oktober 2023 Kasat Binmas Polres Nias Polda Sumut menghadiri Diklat Sar Banser Angkatan 1 PC PG ANSOR Kepulauan Nias sebagai Instr...
-
Minggu, 18 Agustus 2019 Personil Sat Lantas Polres Nias melaksanakan Patroli Pengamanan Gereja di seputaran wilayah hukum Polres Nias unt...
-
Minggu, 17 September 2023 Personil Sat Lantas bersama personil Polsek Gido melaksanakan pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas di ruas...


Tidak ada komentar:
Posting Komentar