Senin (17/09/2018) Bhabinkamtibmas Polsek Lahewa Brigadir Dedi J.S Nazara menyambangi Ketua Panitia Pilkades Desa Tefa'o Fatieli Gea Als Ama Anu Gea. Pada kesempatan tersebut Ketua Panitia menjelaskan bahwa calon Kades sebanyak 2(dua) orang yaitu Nomor Urut 1 an. Yuniwarman Zalukhu Als Ama Dori Zalukhu dan Nomor Urut 2 an. Tuho'aro Gea Als Ama Pinta Gea. Adapun tahapan Pilkades yaitu pada tanggal 22 s/d 24 September 2018, Pelaksanaan Kampanye, tanggal 25 s/d 27 September 2018, Hari Tenang, dan tanggal 28 September 2018, Pemungutan suara di TPS yang berlokasi di Dsn. II Desa Tefa'o. Selanjutnya menghimbau untuk saling berperan aktif dalam menjaga keamanan di desa atau tempat tinggal dan sebelum berpisah Bhabinkamtibmas meninggalkan no. Hp : 085361219171 yang bisa dihubungi setiap saat apabila dibutuhkan pelayanan Polri ataupun Kehadiran Polri ditengah-tengah masyarakat.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Kasat Binmas Polres Nias Polda Sumut menghadiri Diklat Sar Banser Angkatan 1 PC PG ANSOR
Sabtu, 21 Oktober 2023 Kasat Binmas Polres Nias Polda Sumut menghadiri Diklat Sar Banser Angkatan 1 PC PG ANSOR Kepulauan Nias sebagai Instr...
-
Minggu, 18 Agustus 2019 Personil Sat Lantas Polres Nias melaksanakan Patroli Pengamanan Gereja di seputaran wilayah hukum Polres Nias unt...
-
Minggu, 17 September 2023 Personil Sat Lantas bersama personil Polsek Gido melaksanakan pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas di ruas...


Tidak ada komentar:
Posting Komentar