Senin (07/01/2019) Bhabinkamtibmas Polsek Sirombu Bripda Rupinus Hia menyambangi PT. TOKOSA CEMERLANG DESA ONOLIMBU KEC. LAHOMI KAB. NIAS BARAT. Pada kesempatan itu Bhabin Kamtibmas disambut baik oleh Fatieli Waruwu alias Ama Deni Waruwu yang Bekerja di Toko tersebut dan kemudian bhabin mengingatkan agar selalu waspada dengan berbagi tindak kejahatan seperti penggunaan uang palsu dan berbagi modus penipuan lainnya serta mengutamakan keselamatan dalam bekerja.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Kasat Binmas Polres Nias Polda Sumut menghadiri Diklat Sar Banser Angkatan 1 PC PG ANSOR
Sabtu, 21 Oktober 2023 Kasat Binmas Polres Nias Polda Sumut menghadiri Diklat Sar Banser Angkatan 1 PC PG ANSOR Kepulauan Nias sebagai Instr...
-
Minggu, 18 Agustus 2019 Personil Sat Lantas Polres Nias melaksanakan Patroli Pengamanan Gereja di seputaran wilayah hukum Polres Nias unt...
-
Minggu, 17 September 2023 Personil Sat Lantas bersama personil Polsek Gido melaksanakan pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas di ruas...


Tidak ada komentar:
Posting Komentar