Senin, 15 Juli 2019

KAPOLRES NIAS AKBP DENI KURNIAWAN, SIK, MH MENYERAHKAN 1 UNIT MOBIL DINAS BARU

Selasa, 16 Juli 2019, Pukul 08.00 WIB

Kapolres Nias AKBP Deni Kurniawan, SIK, MH menyerahkan 1 Unit mobil dinas baru Merk Toyota Hilux yang diterima melalui bantuan Pemerintah Kabupaten Nias Utara kepada Polsek Tuhemberua bertempat di Lapangan Apel Mapolres Nias.

Dalam amanatnya, Kapolres Nias berpesan kepada Polsek Tuhemberua agar memanfaatkan kendaraan tersebut dengan sebaik-baiknya, serta jaga dan rawat kendaraan dinas ini agar nantinya dapat digunakan untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat.










Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kasat Binmas Polres Nias Polda Sumut menghadiri Diklat Sar Banser Angkatan 1 PC PG ANSOR

Sabtu, 21 Oktober 2023 Kasat Binmas Polres Nias Polda Sumut menghadiri Diklat Sar Banser Angkatan 1 PC PG ANSOR Kepulauan Nias sebagai Instr...